Dalam siri lukisan minyak fotorealistik berjudul 'the Aging Superhero', artis dari Sweden Andreas Englund membawa kita ke dalam kehidupan penuh aksi dan lucu seorang superhero tanpa nama yang mungkin telah melewati masa kegemilangannya. Meskipun ia masih meletakkan dirinya dalam sebuah pertarungan yang sukar, dan berjuang melawan kejahatan namun superhero ini tetap saja tidak dapat menghadapi penuaan. Sebahagian besar lukisan asli Englund tersedia melalui website-nya, dan hampir semua yang anda lihat di sini juga tersedia sebagai cetakan dalam edisi terhad.
0 comments :
Post a Comment
Note: only a member of this blog may post a comment.